Jadi, PayPal itu apa sih?
PayPal adalah salah satu alat pembayaran untuk paling banyak
digunakan dalam transaksi online atau belanja online di seluruh dunia. Kalau
kamu belanja online dari Amazon, Ebay, belanja di KTown4u atau bahkan belanja
di GMarket Korea, kamu bisa menggunakan PayPay untuk membayar barang belanjaan
kamu. Sayangnya, di Indonesia sendiri masih banyak yang asing dengan PayPal
sehingga fungsi dan cara menggunakan PayPal juga masih belum banyak yang tahu.
PayPal sendiri tidak hanya memfasilitasi jasa perantara
antara penjual dan pembeli, PayPal juga bisa digunakan untuk berikut ini:
- Transfer uang dari bank ke akun PayPal
- Transfer uang dari akun PayPal-mu ke akun PayPal orang lain yang berada di seluruh dunia
- Transfer uang dari akun PayPal ke rekening pribadi
- Pembeliaan barang apa pun dari seluruh dunia
Manfaat PayPal juga bisa kamu rasakan kalau kamu seorang
freelancer yang mendapat project dari luar negeri. Uang pembayaran hasil jasa
kamu bisa dibayarkan via PayPal lalu selanjutnya kamu pindahkan ke dalam
rekening pribadi di bank.
Cara Mendaftar Akun PayPal
Membuat akun PayPal Indonesia itu mudah. Pertama, persiapkan komputer/ponsel dan koneksi internet. Kamu tidak perlu mendatangi kantor PayPal untuk membuat akun PayPal. Yuk, simak langkah-langkah berikut untuk membuat akun PayPal
Tadaaaaa, akun PayPal kamu sudah selesai dibuat nih, lalu
gimana nih cara menggunakan PayPal? Sabar dulu, ada satu langkah penting yang
harus kamu lakukan sebelum bisa menggunakan PayPal yaitu verifikasi kartu
kredit atau debit online. Kamu cukup mengisi data-data yang dibutuhkan.
FAQ
4.
Cara Membayar Belanjaan di Ktown dengan PayPal
Belanja album Kpop di Ktown4u dengan mudah ikuti
langkah-langkah di sini yha.